Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget HTML Atas

FAKTA! Semakin Erat Persahabatannya, Semakin Kasar Pula Ucapannya


Bangdidav.com - Perhatian, kasih sayang serta pemberian sesuatu atau hadiah kepada teman / sahabat bisa jadi merupakan salah satu simbol dari persahabatan;

Pertemanan / persahabatan terjalin ketika adanya chemistri antara teman yang saling membutuhkan satu sama lain, baik itu sesama teman laki-laki ataupun perempuan;


Namun terkadang tanda persahabatan juga dapat dilihat dari tingkah laku seseorang dengan sahabatnya;

Karena tidak selamanya berkata-kata kasar atau candaan akan berdampak negetif pada hubungan pertemanan justru akan sebaliknya;

Kata-Kata Kasar Simbol Persahabatan Semakin Erat


Fakta! Semakin kasar kata-kata seseorang terhadap temannya merupakan salah satu pertanda atau simbol bahwa persahabatannya semakin kuat;


Berbeda dengan teman yang baru saja dikenal, tentunya kita akan berbicara atau bercanda dengan sewajarnya saja dengan menjaga agar teman tidak merasa tersinggung;

Namun berbeda jika bersama sahabat, kata-kata kasar yang keluar atau candaan yang terkadang keterlaluan serta tingkah yang konyol akan membuat hubungan persahabatan semakin erat;

Hal tersebut disebabkan karena tidak ada lagi batas / jarak yang menghalangi nilai-nilai persahabatan yang telah dijalin sekian lama;


Seorang sahabat yang baik akan lebih mementingkan persahabatannya ketimbang mengutamakan emosinya, apalagi hanya dengan candaan dengan kata-kata kasar;

Seperti panggilan dengan nama aneh yang diberikan oleh sahabat seperti "woi seta**n!!" atau panggilan-panggilan yang tak lazim bagi teman yang baru saja dikenal;

Namun hal tersebut biasa dilakukan oleh sahabat dengan usia sebaya, sekantor, teman sekolah dan sangat jarang sekali dilakukan kepada teman yang usianya lebih muda apalagi lebih tua;


Tak jarang kita jumpai, ketika melihat seseorang yang selalu bertengkar dan mencaci ketika bertemu dengan temannya;

Seolah-olah mereka sedang bertengkar dan tidak pernah akur jika bertemu;

Namun disitulah letak persahabatan mereka sebenarnya, dibalik candaan dengan kata-kata kasar tersebut, hubungan persahabatan mereka akan semakin kuat;

Betul tidak?

Gimana klo kamu?

BangDidav
BangDidav Hadir sebagai media alternatif untuk informasi, hiburan dan hukum

Posting Komentar untuk "FAKTA! Semakin Erat Persahabatannya, Semakin Kasar Pula Ucapannya"